Sabtu, 26 Maret 2011

KENTUT (Versi Guru)

Di suatu sekolah sedang diadakan suatu rapat, pada saat rapat akan dimulai, seseorang... entah siapa.. kentut, sehingga menimbulkan bau yang tidak sedap. Inilah komentar para guru tentang bau tersebut:

Orkes : makan yang terlalu banyak dapat menimbulkan sakit perut yang tak terkira

Biologi : ini merupakan ciri-ciri dari mahluk hidup

PSPB : inilah salah satu ciri khas bangsa kita

Agama : ini merupakan anugrah dari tuhan

Sejarah : peristiwa ini telah terjadi kira-kira 1500 SM

Geografi : ini adalah salah satu contoh dari hukum Boys Ballot

Matematika: ruangan ini seluas 'n' meter persegi, ternyata tidak dapat menampung uap tersebut

Kimia : ini merupakan campuran dari berbagai macam gas, yg teorinya sulit untuk dijelaskan

Fisika : tenaga yang dipakai tidak terlalu besar, tetapi hasilnya, luarrr... biassaaaa

Seni suara: bunyinya terletak di nada F

Ekop : tidak dapat diperjual belikan

Bhs Ind : baunya terlampau indah untuk dilukiskan dalam kata-kata

Bhs Ing : gee.. I don't like it

B P : inilah yang dapat menghambat pergaulan

Pancasila : benar benar tidak bermoral

KepSek : rapat... bubar!!...

0 komentar:

Posting Komentar

Related Posts Plugin for WordPress, Blogger...
Diberdayakan oleh Blogger.

Share

Twitter Delicious Facebook Digg Stumbleupon Favorites More